Rabu, 29 September 2010

Encryption adalah...

Apa itu Encryption? Encryption adalah proses untuk “mengaburkan” informasi untuk membuat informasi tersebut tidak bisa dibaca tanpa pengetahuan khusus. Algoritma penyandian yang paling klasik adalah dengan subtitution, yaitu menukarkann huruf yang satu dengan yang lain. Algoritma yang cukup terkenal adalah “Caesar Cipher” (digunakan oleh Julius Caesar) yaitu dengan mengeser huruf (Shift Cipher). Julius Caesar menggunakan shift of 3 yaitu menggeser huruf 3 yaitu A -> D, B -> E dsb sampai X -> A, Y -> B, Z -> C. Untuk menuliskan OKTA dengna menggunakan algiritma ini menjadi RNWD. Sumber : OktaEndy

1 komentar:

  1. Data saya di komputer tidak bisa dibuka., apakah itu artinya diencrypt? Jika iya,apa solusinya.

    BalasHapus